Kamis, 08 September 2011

Autumn in paris :))

aku bernah membaca sebuah novel yang berjudul "AUTUMN IN PARIS" ada sedikit cerita yang pas buat aku yaitu saat Tatsuya menulis e-mail ke sebuah stasiun radio di paris
" Aku memang baru mengenalnya, tapi rasanya aku sudah mengenalnya seumur hidup. dan tiba-tiba saja aku sadar dia telah menjadi bagian yang sangat penting dalam hidupku. dan hidup ini sungguh aneh, juga tidak adil. Suatu kali hidup melambungkanmu setinggi langit, kali lainnya hidup menghempaskanmu begitu keras ke bumi. Ketika aku menyadari dia tidak penting bagi hidupku, kenyataan berteriak di telinga ku begitu keras dia lah satu-satunya orang yang sanggat penting untuk ku, dia bisa merubahku beritu sanggat baik terhadap orang-orang di sekitarku,  kata-kataku mungkin tidak masuk akal tetapi ini lah kenyataannya, dan manusia tidak dapat mengubah kenyataan ? 
"Sekarang.. untuk saat ini saja.. untuk beberapa detik saja... aku ingin bersikap egois. Aku ingin melupakan semua orang, mengabaikan dunia, dan melupakan asal-usul serta latar belakangku. tanpa beban, tuntutan, ataupun harapan, aku ingin mengaku."Aku mencintainya"


itulah bagian yang sangat ku sukai. tulisan ini ku persembahkan untuk Mr.A *I LOVE YOU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar